Rabu, 26 April 2017

Konsultasi Teknologi Komputer

10 PERTANYAAN TENTANG KESULITAN DALAM PENGUASAAN TEKNOLOGI KOMPUTER

 
Nama: Nurmaida
Kelas: X1 Multimedia1

PERTANYAAN
1.      Jelaskan perbedaan antara windows 8 dan windows 10?

Jawab:  Microsoft telah memperkenalkan system operasi terbarunya dengan nama Windows 10 dan sudah tersedia untuk dicoba dalam versi technical preview (beta). Setelah mencoba Windows 10 technical preview ada beberapa perubahan yang cukup banyak dibanding system operasi sebelumnya. Peruabahan yang paling kentara dari OS Windows 10 yaitu adanya start menu seperti halnya di Windows 7, sehingga pengguna tidak perlu bolak-balik dari lingkungan desktop ke startscreen seperti yang ada di Windows 8/8.1. Windows 10 saat ini mendukung multi desktop, jadi pengguna dapat berpindah-poindah dari desktop satu ke tampilan desktop lainnya dengan mudah menggunakan bantuan shortcut “Win + Tab“. Dengan menggunakan kombinasi tombol tersebut akan menampilkan preview beberapa desktop jadi dengan mudah pengguna bisa berpindah desktop lain. Kini di Windows 10, aplikasi berbasis modern ui atau metro dapat berjalan di desktop dalam jendela maupun fullscreen. Tidak seperti di Windows 8/8.1 aplikasi berbasis metro hanya mampu dijalankan dalam lingkungan modern ui dengan tampilan fullscreen.

2.      Sebutkan langkah-langkah instalasi windows 10!
Jawab: windows 10
1. Buat dulu Bootable Flashdisk Windows nya, => Cara membuat bootable Flashdisk dengan PowerISO Atau di burning ke DVD => cara burning Bootable DVD
2. Setelah Bootable Flashdisk jadi atau Burning jadi. kita konfigurasi BIOS sesuai komputer masing-masing.Untuk yang menginstall menggunakan Flashdisk. Cara nya:
Saat komputer pertama kali Hidup, itu tekan F2 (tergantung merk komputer) untuk masuk ke menu BIOS. lalu cari Menu ” BOOT”,akan terlihat nama Flashdisk nya dengan format, : ( USB-HDD : Nama Merk Flashdisk). silahkan pindahkan ke bagian paling atas. Lalu save, tekan F10 biasanyaUntuk yang menginstall menggunakan DVD. Cara nya sama saja:
Saat komputer pertama kali Hidup, itu tekan F2 (tergantung merk komputer) untuk masuk ke menu BIOS. lalu cari Menu ” BOOT”, pindahkan Tab DVD RW nya ke bagian paling atas. lalu save, tekan F10 biasanya. jika saat boot pertama , muncul : Press Any key To Boot from CD/DVD, di enter saja
3. Komputer akan merestart, dan akan muncul tampilan seperti di bawah ini.
4. Lakukan setting seperti gambar di bawah ini, lalu Klik Next
5. Klik INSTALL NOW
6. Muncul tampilan seperti di bawah ini, di Skip saja
7. Pilih Windows , lalu klik Next
8. Ceklist bagian seperti tanda panah di bawah ini, dan klik tombol Next
9. Pilih yang : Custom : Install Windows Only saja
10. Lihat gambar di bawah ini: Pastikan pemilihan Partisi dan Format Partisi dengan benar.System Windows itu biasanya di Partisi C. ( nah, Ingat baik baik berapa GB Total SIZE partisi C ). biar saat pas posisi seperti di bawah ini,  jadi paham dan langsung pilih Partisi C tersebut. lalu FORMAT. dan klik tombol Next.Nb : CUkup format partisi C !, Jangan melakukan Format semua, karena Ancaman adalah data di Partisi D atau E akan hilang !!!!
11. Proses install/Windows Setup sedang berjalan, tinggal ngopi, atau Cigarete boleh, :)
12. Proses Windows Setup selesai, tinggal restart saja. ( Saat RESTART ini, pastikan setting BIOS Boot Flashdisk pindahkan ke paling bawah, atau Cabut Flashdisk nya !! atau Keluarkan DVD nya !!
13. Selanjutnya Proses Konfigurasi Windows seperti di bawah ini, Ikuti saja, mudah kok
14. Pilih bagian ” Do This Later ” Lihat gambar di bawah ini
15. Pilih Use Express Setting, dan tunggu sampai proses selanjutnya.
16. nah, akan muncul seperti ini, Isi data Seperti gambar di bawah ini, untuk password bisa di kosongkan
17. Ini adalah Proses terakhir, tinggal tunggu saja, dan Penginstallan Windows telah selesai
18. Nah ini adalah tampilan ketika kita telah berhasil melakukan Installasi Komputer dengan Sistem Operasi Windows 10.

3.      Bagaimana cara mudah memahami pemrograman?
Jawab: a. Memilih Bahasa Pemrograman
            b. Memulai Dari Awal
c. Membuat Program Pertama Anda
d. Belajar Dengan Rutin
e. Memperluas Pengetahuan
f. Menerapkan Kemampuan

4.      Sebutkan perbedaan instalasi window 7 dan windows 10!
Jawab: windows 7
1.      Masukkan Installer Windows 7 yang sudah Anda siapkan dan catat serial numbernya.
2.      Atur agar booting awal melalui DVD. Pengaturan dilakukan pada BIOS. Anda bisa tekan Delete ataupun F2 untuk bisa masuk BIOS, atau sesuaikan dengan motherboard Anda. Kemudian Simpan lalu restart.
3.      Jika muncul peirintah Press any key too boot from CD or DVD, Anda bisa tekan tombol apa saja. Setelah itu akan muncul proses Windows is loading files, dilanjutkan dengan Starting Windows.
4.      Pilih Language to Install, Time and currency format, untuk keyboard biarkan US. Lalu klik Next.
5.      Karena tujuan kita adalah mnginstall, maka pilih Install Now.
6.      Tunggu beberapa saat pada proses Setup is starting.
7.      Beri centang pada I accept the license terms, kemudian klik next.
8.      Pada bagian ini, pilih saja Custom (Advenced). Agar nantinya dapat memilih di drive mana Windows 7 akan di install.
9.      Mengatur drive sekaligus partisi pada step ini di sarankan bagilah hardisk minimal 2 drive.
10.  Satu untuk drive untuk windows 7 (C) dan satu drive untuk data (D) dengan memilih drive option. Sebelum lanjut, pilihlah Disk 0 Partition 2 yang merupakan partisi (C). Kemudian klik Next.
11.  Tunggulah beberapa proses installasi dibawah ini.
12.  Secara otomatis komputer akan resstart sendiri.
13.  Setelah selesai restart, tunggulah proses Setup is starting service.
14.  Proses installasi akan dilanjutkan secara otomatis.
15.  Setelah proses installasi seleesai, komputer akan kembali restart.
16.  Tunggulah hingga proses Setup is preparing your computer for first use selesai.
17.  Dan akan dilanjutkan dengan proses Setup is checking video perfomance.
18.  Setelah proses diaatas, Anda akan diminta memasukan Username dan Computer Name, kemudian klik next.
19.  Jika diperlukan, masukan password yang Anda inginkan. Langsung saja klik next, jika tidak diperlukan.
20.  Masukkan Product key, lalu klik next. Jika tidak memilikinya Anda bisa lewatkan dengan klik skip.
21.  Pilih opsi yang Anda inginkan untuk fasilitas windows update.
22.  Pilih zona waktu Anda.
23.  Anda diminta untuk menetapkan lokasi jaringan, jika Anda terhubung dalam sebuah jaringan.
24.  Sampai disini Anda sudah berhasil, menginstall windows 7 pada komputer ataupun laptop Anda. Tunggulah sampai masuk ke dekstop.
25.  Kini, windows 7 sudah terpasang di komputer ataupun laptop Anda. Jika Perangkat yang Anda gunakan masih dalam keadaan baik, maka proses installasi windows 7 akan berjalan dengan baik dan lebh cepat. Selamat mencoba dan semoga bermanfaat.

Windos 10
1. Buat dulu Bootable Flashdisk Windows nya, => Cara membuat bootable Flashdisk dengan PowerISO Atau di burning ke DVD => cara burning Bootable DVD
2. Setelah Bootable Flashdisk jadi atau Burning jadi. kita konfigurasi BIOS sesuai komputer masing-masing.Untuk yang menginstall menggunakan Flashdisk. Cara nya:
Saat komputer pertama kali Hidup, itu tekan F2 (tergantung merk komputer) untuk masuk ke menu BIOS. lalu cari Menu ” BOOT”,akan terlihat nama Flashdisk nya dengan format, : ( USB-HDD : Nama Merk Flashdisk). silahkan pindahkan ke bagian paling atas. Lalu save, tekan F10 biasanyaUntuk yang menginstall menggunakan DVD. Cara nya sama saja:
Saat komputer pertama kali Hidup, itu tekan F2 (tergantung merk komputer) untuk masuk ke menu BIOS. lalu cari Menu ” BOOT”, pindahkan Tab DVD RW nya ke bagian paling atas. lalu save, tekan F10 biasanya. jika saat boot pertama , muncul : Press Any key To Boot from CD/DVD, di enter saja
3. Komputer akan merestart, dan akan muncul tampilan seperti di bawah ini.
4. Lakukan setting seperti gambar di bawah ini, lalu Klik Next
5. Klik INSTALL NOW
6. Muncul tampilan seperti di bawah ini, di Skip saja
7. Pilih Windows , lalu klik Next
8. Ceklist bagian seperti tanda panah di bawah ini, dan klik tombol Next
9. Pilih yang : Custom : Install Windows Only saja
10. Lihat gambar di bawah ini: Pastikan pemilihan Partisi dan Format Partisi dengan benar.System Windows itu biasanya di Partisi C. ( nah, Ingat baik baik berapa GB Total SIZE partisi C ). biar saat pas posisi seperti di bawah ini,  jadi paham dan langsung pilih Partisi C tersebut. lalu FORMAT. dan klik tombol Next.Nb : CUkup format partisi C !, Jangan melakukan Format semua, karena Ancaman adalah data di Partisi D atau E akan hilang !!!!
11. Proses install/Windows Setup sedang berjalan, tinggal ngopi, atau Cigarete boleh, :)
12. Proses Windows Setup selesai, tinggal restart saja. ( Saat RESTART ini, pastikan setting BIOS Boot Flashdisk pindahkan ke paling bawah, atau Cabut Flashdisk nya !! atau Keluarkan DVD nya !!
13. Selanjutnya Proses Konfigurasi Windows seperti di bawah ini, Ikuti saja, mudah kok
14. Pilih bagian ” Do This Later ” Lihat gambar di bawah ini
15. Pilih Use Express Setting, dan tunggu sampai proses selanjutnya.
16. nah, akan muncul seperti ini, Isi data Seperti gambar di bawah ini, untuk password bisa di kosongkan
17. Ini adalah Proses terakhir, tinggal tunggu saja, dan Penginstallan Windows telah selesai
18. Nah ini adalah tampilan ketika kita telah berhasil melakukan Installasi Komputer dengan Sistem Operasi Windows 10.

5.      Apa penyebab pc lemot?
Jawab: a. Komputer lambat karena kekurangan Memory
b. Komputer lambat karena terlalu banyaknya program yang terinstall.
c. Komputer lambat karena terlalu banyak startup programs dan service yang
    berjalan.
d. Komputer lambat karena Temporary File yang sudah membengkak
e. Komputer lambat karena terlalu banyak program yang berfungsi sebagai
   "security program"
f.  Komputer lambat karena masalah pada hardisk
g. Komputer lambat karena adanya virus, malware atau spyware pada
    komputer.
h. Komputer lambat karena System Files ada yang corrupt atau bahkan hilang.
i. Komputer lambat karena masalah hardware overheat.
j. Komputer lambat karena adanya masalah konektifitas pada jaringan /
   network

6.      Pc lemot apa ada hubungannya dengan virus atau karena aplikasi yang terinstal terlalu banyak?
Jawab: Iya ada, karena pc yang lemot disebabkan oleh:
a. Komputer lambat karena kekurangan Memory
b. Komputer lambat karena terlalu banyaknya program yang terinstall.
c. Komputer lambat karena terlalu banyak startup programs dan service yang
    berjalan.
d. Komputer lambat karena Temporary File yang sudah membengkak
e. Komputer lambat karena terlalu banyak program yang berfungsi sebagai
   "security program"
f.  Komputer lambat karena masalah pada hardisk
g. Komputer lambat karena adanya virus, malware atau spyware pada
    komputer.
h. Komputer lambat karena System Files ada yang corrupt atau bahkan hilang.
i. Komputer lambat karena masalah hardware overheat.
j. Komputer lambat karena adanya masalah konektifitas pada jaringan /
   network

7.      Cara mengatasi laptop atau pc yang sering not responding!
Jawab: 1. Bukalah Task Manager  Anda dengan cara menekan tombol Alt, Ctrl, Del secara bersamaan pada keyboard laptop atau komputer Anda.
2. Setelah layar Task Manager terbuka pilihlah Applications yang ada di atas layar.
3. Setelah itu akan tampil beberapa program yang sedang berjalan. Pilih program yang Not Responding tersebut.
4. Jika ada beberapa program yang not responding Anda bisa menggunakan kombinasi ctrl untuk menandai.
5. Lalu klik End Task yang terletak di bawah layar.
6.Jika Anda telah melakukan End Task dan program belum tertutup maka biasanya akan tampil pesan bahwa program tidak merespon, maka klik saja End Now.
7. Jika belum juga teratasi juga maka cara terakhir ialah restart laptop atau komputer Anda.

8.      Apa akibat laptop yang sering dimatikan tanpa di shutdown?
Jawab: 1. Laptop "kepanasan"
2. Dapat mengakibatkan kehilangan data registry, karena ketika sistem laptop dalam keadaan beroperasi maka sistem akan mendaftarkan data registry dari suatu program aplikasi.
3. Mengurangi masa penggunaan komponen, sehingga bagian pada perangkat laptop akan ada yang cepat rusak atau tidak awet.
4. Demikian juga pada perangkat keras processor menjadi sangat rentan rusak, ketika dilakukan proses shutdown maka bios memiliki peran yang penting.
5.Bagian memori juga rentan rusak, karena saat shutdown sistem memory dan juga cache akan dikosongkan, adapun jika menutup laptop ketika hidup dapat mengakibatkan kerusakan pada memory.
6. Bahaya menutup laptop dalam keadaan menyala, juga bisa berdampak buruk pada harddisk, yang berkemungkinan cakeram yang terdapat pada harddisk rentan mengalami kerusakan, karena terkejut dengan cara mematikan laptop yang seperti itu.


9.      Cara memperbaiki keyboard yang tiba-tiba tidak berfungsi!
Jawab: 1. Bersihkan Keyboard dari Debu Jika ada beberapa tombol keyboard laptop kamu yang tidak bekerja
2. Restart Laptop Jika tiba-tiba seluruh keyboard tidak merespon, mungkin masalahnya ada di software/driver.
3. Restore Windows Jika keyboard kamu berhenti bekerja setelah melakukan instalasi setiap aplikasi baru atau mengubah pengaturan, cobalah restore Windows kamu.
4. Perbaiki Driver Keyboard Masalah keyboard yang tidak berfungsi, bisa juga karena driver keyboard kamu tidak up-to-date atau ada aplikasi perusak yang menyebabkan keyboard kurang responsif.
5. Bawa ke Service Center Resmi Jika semua metode di atas tidak bekerja, kemungkinan besar itu karena masalah hardware.
6. Cara Alternatif Jika keyboard laptop kamu rusak sebagian, sementara cara di atas tidak bekerja dan belum sempat ke service center karena belum ada waktu atau biaya, solusinya kamu dapat menggunakan keyboard USB eksternal untuk mengetik.

10.  Mengapa windows harus di update?
Jawab: Agar kinerja laptop maksimal kembali.
  

Tidak ada komentar:

Posting Komentar